30 Oktober 2021

Review Jalan Menuju Kaliangkrik

Oktober 30, 2021 0
Dokumen pribadi kkdSejak kurang lebih satu bulan yang lalu jalan yang biasa aku lewati menuju kantor sedang ada renovasi jembatan di Kecamatan Kajoran yang menyebabkan harus mencari alternatif jalan menuju Kaliangkrik. Kabar itu aku dapatkan ketika masih kegiatan latsar klasikal online di rumah. Setelah...

10 September 2021

Doodle - Doodle Pernikahan

September 10, 2021 0
Edited [2024]. Terakhir aku gambar doodle yang proper adalah untuk kado kelahiran anak teman lamaku. Dia adalah salah satu teman yang sering pesan doodle. Awalnya mau kuberikan saat dia menikah, tapi doodlenya belum selesai, alhasil ku revisi lagi dan tambah personil ada anak kecilnya. Contoh doodlenya...

31 Agustus 2021

AKU BUKANNYA MENYERAH, HANYA SEDANG LELAH - BAGIAN 1

Agustus 31, 2021 0
Menggugurkan kewajiban dibulan Agustus untuk setor tulisan di blog ini. Berisi kutipan kalimat dari buku "Aku Bukannya Menyerah, Hanya Sedang Lelah" karya Guel Bae Woo. Bagian 1 - Kau Pasti Bisa Mewujudukan Banyak Hal, Meski Harus Jatuh Bangun Berulang Kali  Aku ingin terus berusaha keras,...

30 Juli 2021

BUG'S & FLOWER LIFE

Juli 30, 2021 0
Aku bingung mau posting apa, sebenarnya banyak ide dikepala tapi karena saat ini aku juga punya banyak tugas yang masih belum selesai dan yang tertunda, jadi aku belum mood nulis panjang lebar kali tinggi.  Jadi untuk kali ini aku mau berbagi foto-foto hasil jepretan kamera hp android tentang hewan-hewan...

30 Juni 2021

EMBUH

Juni 30, 2021 0
Dokumen pribadi : ini kucing yang dari bayi sampai remaja dirumahku, kadang suka curhat sama dia, enak, walaupun diabaikan dan gak memberikan solusi seenggaknya aku merasa didengarkan, hahaJujur, aku hampir lupa kalau bulan ini belum setor tulisan buat blog. Biar blog archivenya bisa penuh terisi 12...

22 Mei 2021

DRAMA SIPIL ANGKATAN KORONA - VERSI PULU-PULU

Mei 22, 2021 0
sumber foto Demi konsistensi menulis di blog sebulan sekali, supaya blog archivenya bisa estetik dua belas bulan kelihatan nulis terus. Demi kerja lunak, tidak terlalu cerdas, tapi kereaktif bolehlah ya. Maka berkat wattpad, aku pun terinspirasi untuk membuat cerita pengalaman dengan bahasa pulu-pulu....

29 April 2021

PERBOBAAN DUNIAWI : LOKITA VS LAB MILK

April 29, 2021 0
Deadline menulis blog yang tinggal sehari esok dan tugas kerjaan belum selesai dan sering ku tunda, makanya kali ini cuma pengen nulis dikit ala kadar demi menggugurkan kewajiban posting sebulan sekali di blog. Kali ini mau tentang BOBA. Sejujurnya aku baru pertama kali coba beli dan minum boba...

29 Maret 2021

Highlight of March

Maret 29, 2021 0
Di beberapa hari terakhir sebelum berganti bulan, aku ingin bercerita tentang The Highlight of March. 1. Menjalani weekend yang tidak normalRasanya Sabtu Minggu ku di bulan Maret ini adaaaa aja acaranya. Ya kondangan, ya ketemuan, ya lemburan, ya bantuin orang, ya keluar kemana, pokoknya kayak...

28 Februari 2021

DAY 28 - EVALUASI 28 HARI MENULIS (END)

Februari 28, 2021 0
Akhirnya bisa pakai gambar ini. Ini adalah foto yang pertama kali aku buat di canva untuk tumbnail di blog. Aku bingung mau upload kapan ini foto, soalnya confyus nyamain dengan tema harinya. Walhasil, karna besok udah bulan Maret terus biasanya di negara 4 musim itu udah musim semi jadi foto bunga...

27 Februari 2021